Do’a Pernikahan
“Baarakallaahu laka, wa baarakallahu ‘alaika, wa jama’a bainakuma fii khaiir. “Artinya Semoga Allah karuniakan barakah kepadamu dan semoga Ia limpahkan barakah atasmu, dan semoga Ia himpun kalian berdua dalam kebaikan.” (HR. Abu Daud, Tirmdzi dan Ibn Majjah).
Doa Nabi Muhammad SAW pada saat menikahkan puterinya Fatimah Az-Zahra’ (sa)
“Semoga Allah mengumpulkan kesempurnaan kalian berdua, membahagiakan kesungguhan kalian berdua, memberkahi kalian berdua, dan mengeluarkan dari kalian berdua kebajikan yang banyak.” (kitab Ar-Riyadh An-Nadhrah 2:183, bab 4).
Nb:
Selamat menempuh hidup baru untuk adik,saudari,dan sahabatku Arini Dwi Mumpuni dan Azis Cahyadi
Jumat, 18 Maret 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
amin amin Ya Rabbal'alamin....:D
semoga kita cepat menyusul mereka ya dek..hehe
Posting Komentar